Cara Menampilkan Tulisan Diatas Kolom Komentar Blog


Anda pasti pernah melihat seperti gambar diatas saat ingin berkomentar di blog-blog tertentu, mungkin agan juga pernah berpikir bagamaina cara untuk menambahkan pesan diatas kotak komentar diblog atau agan memikirkan apa gunanya tulisan tersebut ada diatas komentar.

Tulisan tersebut dibuat oleh pemilik blog biasanya agar pengunjung tau ketentuan untuk berkomentar di blog tersebut agar mereka tidak berkomentar spam atau menggunakan link aktif, karena hal tersebut sangat merugikan untuk pemilik blog.

Cara untuk membuatnya sangat mudah karena fiturnya sebenarnya sudah ada diblog tapi munkin anda tidak tahu cara memakainnya.Berikut Cara Menampilkan Tulisan Diatas Kolom Komentar Blog:
1. Silahkan Login ke Akun Masing-masing
2. Buka Dashboard Blog Anda
3. Buka Setting atau Setelan
4. Klik Pos dan Komentar
5. Edit Pesan Formulir Komentar seperti gambar dibawah
6. Save dan Selesai

Saya sarankan jangan terlalu banyak memberikan pesan karena bisa merusak pemandangan di blog anda dan pengunjung jadi cenderung malas untuk membaca, sebaiknya di buat dalam urutan seperti gambar diatas.

1 Response to "Cara Menampilkan Tulisan Diatas Kolom Komentar Blog"

  1. makasih gan tutornya :D
    sekarang kotak komentar ane jadi nambah keren :D

    ReplyDelete

1 Jangan Memberikan Komentar Spam
2. Jangan Menuliskan URL Aktif
3. Jangan Memberikan Iklan